Bahan-bahan :
Kuah Bubur Sumsum:
- 200 gram tepung beras
 - 2000 cc santan (dibagi menjadi 1500 cc dan 500 cc)
 - 2 lembar daun pandan
 - 1½ sendok teh garam
 
- 100 cc air
 - 1 sendok makan gula pasir
 - 150 gram gula Merah / aren
 - 1 lembar daun pandan
 - Semua bahan direbus sampai mendidih kemudain disaring
 
Bubur Sumsum
Cara Membuat Bubur Sumsum
Cukup mudah bukan ? Oks selamat membuat bubur sumsum sendiri
- .Rebus terlebih dahulu 1500cc santan, daun pandan dan garam sampai mendidih
 - .Kemudian campurkan tepung beras dengan sisa santan, setelah mendidih masukkan adonan tepung
 - .Masak hingga matang sambil terus diaduk sampai terlihat kental dan meletup letup.
 - .angkat dan Bubur sumsum sudah siap, lebih enak bila disajikan selagi hangat
 

No comments:
Post a Comment